06 April 2009

Pengembangan Industri Animasi

Cimahi dipilih sebagai basis kota pengembangan industri animasi, menarik juga, mengingat industri kreatif animasi yang merupakan bagian dari industri telematika sedang mengalami pertumbuhan, selain itu pengembangan industri animasi ini untuk mengurangi ketergantungan Indonesia kepada produk-produk animasi asing yang dengan gencar menyerbu pasar Indonesia, terutama produk-produk animasi asal Jepang dan Amerika.

Penetapan kota Cimahi tidak lepas dari regulasi pemerintah, terkait kebijakan industri nasional (KIN) yang merupakan penjabaran dari PP.NO.28 tahun 2008 mengenai KIN.


Sumber: lintasberita.com

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...